Teknik dan Panduan membuat kutipan dengan citation dan daftar pustaka dengan biblibiografi
Cara otomatis membuat kutipan dengan menggunakan
citation yang berada pada menu references.
1. Pertama
siapkan dahulu master data dari sitasi yang akan kita buat
2. Klik
mnu toolbars yaitu menu refences
3. Klik
insert Citation adan pilih Add new Soure, kemudian pilih jenis sumber yang akan
dijadikan referensi (misalnya buku, jurnal dll).
4. Isi
kolom tersebut dari sumber referensi yang sudah dipilih dan kemudian klik ok.
Selanjutnya klik reference pilih dan klik insert citation.
5. Setelah
membuat beberapa sitasi, lakukan updete daftar pustaka untuk validasi. Untuk
edit atau menghapus sumber refernsi, klik references dan pilih manage sourtces.
Setelah membuat Citation, sekarang membuat Daftar
Pustaka otomatis, untuk membuat daftar pustaka dengan bibliografi cara nya
adalah :
1. Pada
menu yang ada pada microsoft word klik menu refernces lalu kemudian klik
bibliografy.
2. Lalu
built-in nya bisa pilih bibliografy.
3. Selnjutnya
untuk merubah style klik style pada menu tersebut.
Komentar
Posting Komentar